PT PERTAMINA (Persero) atau Pertamina merupakan BUMN yang fokus bergerak di bidang energi, meliputi minyak, gas serta energi baru dan terbarukan di Indonesia. Perusahaan memiliki misi untuk menjalankan usahanya secara terintegritas, berdasarkan prinsip-prinsip komersial yang kuat. Enam tata nilai perusahaan yang dapat menjadi pedoman bagi seluruh karyawan dalam menjalan perusahaan yaitu: Clean, Competitive, Confident, Customer Focus, Commercial, Capable.